God's Wife

An eye witness account from New York City, on a cold day in December, some years ago:

A little boy, about 10-years-old, was standing before a shoe store on the roadway, barefooted, peering through the window, and shivering with cold.

A lady approached the young boy and said, 'My, but you're in such deep thought staring in that window!'

'I was asking God to give me a pair of shoes,' was the boy's reply.

The lady took him by the hand, went into the store, and asked the clerk to get half a dozen pairs of socks for the boy. She then asked if he could give her a basin of water and a towel. He quickly brought them to her.

She took the little fellow to the back part of the store and, removing her gloves, knelt down, washed his little feet, and dried them with the towel.

By this time, the clerk had returned with the socks. Placing a pair upon the boy's feet, she purchased him a pair of shoes..

She tied up the remaining pairs of sock and gave them to him.. She patted him on the head and said, 'No doubt, you will be more comfortable now.'

As she turned to go, the astonished kid caught her by the hand, and looking up into her face, with tears in his eyes, asked her.
'Are you God's wife?'

******
Istri Tuhan?

Suatu kisah kesaksian datang dari Kota New York, pada suatu hari yang dingin di bulan Desember beberapa tahun lalu:

Seorang anak kecil, sekitar umur 10 tahun, sedang berdiri di depan sebuah toko sepatu dengan kaki telanjang, memandangi kaca toko, dan gemetar kedinginan.

Seorang ibu mendekati anak kecil itu dan berkata, �Wah, kamu asyik sekali memandangi ke dalam toko.�

�Saya sedang berdoa kepada Tuhan untuk memberikan saya sepasang sepatu,� demikianlah jawab anak itu.

Ibu itu menggandeng tangan anak kecil itu, membawanya masuk ke dalam toko, dan ia meminta agar penjaga toko membawa setengah lusin kaos kaki bagi anak kecil itu. Kemudian si ibu meminta sebaskom air bersih dan handuk. Penjaga toko itu dengan cepat membawa semua yang diminta nyonya itu.

Sang ibu membawa anak kecil itu ke bagian belakang toko, melepaskan sarung tangannya sendiri, berlutut dan membasuh kaki si anak kecil, dan kemudian mengeringkannya dengan handuk.

Saat itu juga sang penjaga toko datang dengan enam kaus kaki. Si ibu kemudian memasangkan sepasang kaos kaki ke kakinya, dan kemudian membelikan sepasang sepatu. Kemudian si ibu mengikat sisa kaos kaki menjadi satu dan memberikan kepada anak kecil itu. Dia mengusap kepala anak itu sambil berkata, �Nah, sekarang kamu pasti lebih nyaman.�

Ketika si ibu akan berlalu setelah selesai membayar semuanya, anak kecil yang terbengong-bengong itu memegang tangan si ibu dan sambil memandang wajahnya, dengan air mata berlinangan, sang anak kecil bertanya, �Apakah anda itu istrinya Tuhan?�

*****

Diposting oleh Hadi Kristadi untuk PENTAS KESAKSIANhttp://kesaksianabadi.blogspot.com

NOTE:
Terima kasih atas pesanan buku "Mukjizat Kehidupan" oleh Bapak Frans dari Pondok Indah Jakarta dan Ibu Irene dari Tegal.

Post a Comment

أحدث أقدم